Assalamualaikum wr wb, alhamdulillah sobat, kali ini kita masih bisa bertemu pada postingan yg baru dari ane, k'lo kmarin saya udh bahas tentang definisi KDE dan GNOME, kali ini ane mau bahas tentang perbedaannya atau perbandingannya... bagi yg belum baca artikel sebelumnya monggo dibaca dulu. bagi yg sudah, langsung aja di simak yoo..
KDE dan GNOME merupakan suatu GUI (graphical user interface) atau desktop environtment (lingkungan desktop) yang memudahkan user untuk bisa mengakses aplikasi di linux. Sebenarnya GUI itu tidak hanya KDE dan GNOME saja yang ada, tapi ada juga yang namanya IceWM,XFCE,Blackbox,dan Fluxbox. ringkasnya GUI itu adalah tampilan yang menjembatani penggunaan sistem linux dengan user agar lebih mudah digunakan, jadi usernya tinggal klak-klik aja sana sini..... gitu.. PERLU diingat bahwa GUI pada linux (yaitu KDE,GNOME dll) berbeda dengan sistem operasi W NDOWS. Kalau di windows, GUInya termasuk sistem utama. AKibatnya ketika GUI pada windows crash, maka sistem utama juga akan ikut crash. Berbeda dg linux, dimana GUInya berjalan di atas sistem X-window. Jadi ketika GUI atau Xwindownya crash, sistem utamanya tidak ikut crash. solusinya cukup restart aja lingkungan X-windownya, Dengan kata lain GUI pada linux bukanlah sistem, melainkan aplikasi grafis yang berjalan di atas sistem. Kita anggap saja X-window adalah baju, sedangkan sistem utama adalah orang. KEtika bajunya robek tentu kita tidak perlu menjahit orangnya tetapi bajunya yang kita jahit, atau ganti dg baju yang lain. SELESAI PERMASALAHAN!
KDE dan GNOME merupakan suatu GUI (graphical user interface) atau desktop environtment (lingkungan desktop) yang memudahkan user untuk bisa mengakses aplikasi di linux. Sebenarnya GUI itu tidak hanya KDE dan GNOME saja yang ada, tapi ada juga yang namanya IceWM,XFCE,Blackbox,dan Fluxbox. ringkasnya GUI itu adalah tampilan yang menjembatani penggunaan sistem linux dengan user agar lebih mudah digunakan, jadi usernya tinggal klak-klik aja sana sini..... gitu.. PERLU diingat bahwa GUI pada linux (yaitu KDE,GNOME dll) berbeda dengan sistem operasi W NDOWS. Kalau di windows, GUInya termasuk sistem utama. AKibatnya ketika GUI pada windows crash, maka sistem utama juga akan ikut crash. Berbeda dg linux, dimana GUInya berjalan di atas sistem X-window. Jadi ketika GUI atau Xwindownya crash, sistem utamanya tidak ikut crash. solusinya cukup restart aja lingkungan X-windownya, Dengan kata lain GUI pada linux bukanlah sistem, melainkan aplikasi grafis yang berjalan di atas sistem. Kita anggap saja X-window adalah baju, sedangkan sistem utama adalah orang. KEtika bajunya robek tentu kita tidak perlu menjahit orangnya tetapi bajunya yang kita jahit, atau ganti dg baju yang lain. SELESAI PERMASALAHAN!
Sebenarnya X-window adalah kumpulan bagian yang bekerjasama untuk menampilkan GUI, bagian2 tersebut adalah :
- dasar sistem window, program yang menyediakan layanan untuk sistem X-window
- X network protocol, protokol yang digunakan untuk berkomunikasi lewat jaringan
- Xlib, interface tingkat rendah. Bagian utama yang mengimplementasikan X Netwotk protocol antara sistem jaringan dengan program-program tingkat tinggi
- Window manager, menghubungkan ketiga bagian di atas. WIndow manager adalah aplikasi X yang berfungsi untuk mengatur bagaimana window ditampilkan kepada pengguna.
Perbedaan KDE dan Gnome :
- KDE berorientasi pada tampilan grafis shg tampilannya lebih cantik daripada GNOME yang tidak terlalu “menaruh perhatian besar pada tampilan walaupun juga tidak mengabaikannya sama sekali.
- GNOME lebih irit memori daripada KDE, sehingga performa GNOME relatif lebih cepat daripada KDE (ini mungkin krn GNOME tidak berorientasi pada grafis tetapi lebih kepada penghematan memori). Kalo misalnya tidak percaya silahkan aja loe coba sendiri performansi Gnome maupun KDE
nah itulah sekilas perbedaan / perbandingan.. dari sistem yang mendasari linux. yakni KDE dan GNOME.. sekian posting ane kali ini. smoga dapat bermanfaat buat semua.. kita berjumpa lagi pada posting berikutnya. thanks for visit my blog.
wassalamualaikum wr wb.
Tulisan Lainnya :
No comments:
Post a Comment
Berikan sedikit komentar sobat, karena itu sangat berarti buat saya, dan saya sangat berharap sobat tidak menggunakan user Anonim / anonymous tapi gunakan saja Name / URL, atau dengan E-mail itu lebih baik.. thanks for visit my blog